Perlu kita ketahui bersama bahwa wilayah perairan baik itu macam- macam laut, macam- macam danau atau yang lainnya memiliki atau dibagi menjadi beberapa daerah atau wilayah. Pembagian wilayah perairan dibagi berdasarkan beberapa kategori dan salah satunya menurut intensitas cahaya berdasarkan kedalaman daerah atau wilayah perairan dibagi menjadi daerah litoral, daerah limnetik dan daerah profundal. Itulah […]
Tag: samudera
Pulau merupakan sebuah ekosistem darat yang berada di tengah- tengah perairan atau laut/samudera. Pulau bentuknya tidak beraturan karena terbentuk secara alami. Terkadang kita menemukan pulau yang bentuknya ada cekungan sehingga air laut menjorok ke pulau atau daratan. Kemudian ada pula pulau yang menonjol keluar sehingga daratan yang menjorok ke laut. Itulah bermacam- macam bentuk pulau […]
Beberapa dari kalian pasti pernah mendengar dan mengetahui tentang apa itu Bioma. Pada dasarnya bioma adalah sebuah kumpulan dari berbagai macam ekosistem yang ada. Ada banyak sekali jenis bioma yang tersebar di seluruh dunia. Berdasarkan informasi yang ada, terdapat beberapa bioma yang bisa kita ketahui. seperti bioma tundra, bioma gurun, bioma hutan hujan tropis, bioma […]
Laut adalah salah satu bentuk permukaan Bumi yang berupa perairan. Di Indonesia, laut merupakan bagian terbesar bahkan dibandingkan dengan ekosistem darat. Laut memegang peranan penting bagi dunia, karena sejatinya tidak hanya di Indonesia saja yang wilayah lautnya lebih besar daripada daratan namun di bumi ini jumlah daratan memang hanya 1/3 sementara perairan adalah 2/3 bagian. […]
Sebelum mengulas perbedaan antara gelombang laut yang disebabkan karena angin dengan gelombang tsunami, ada baiknya kita mengetahui terlebih dahulu mengenai gelombang air laut. Gelombang air laut adalah ombak laut yang memiliki ukuran besar. Laut atau samudera memiliki ukuran yang sangat luas sehingga disitu pasti terdapat ombak, dan ombak yang besar bisa juga dikatakan sebagai gelombang. […]
Salinitas atau kadar garam pada air bergantung pada beberapa faktor yang mempengaruhi. Itulah sebabnya ada jenis-jenis air berdasarkan pada tingkat salinitas, yakni air tawar dengan kadar garam kurang dari 0,05%, air payau dengan kadar garam dari 0,05 hingga 3%, air saline atau asin dengan kadar garam 3 sampai 5%, dan brine dengan kadar garam melebihi […]
Sekitar 70% area di permukaan bumi ditutupi oleh air, dengan perbandingan 5 samudera mengelilingi 7 benua. Pembahasan kali ini mengenai kadar garam yang terkandung pada ari laut, dimana air tersebut merupakan air yang berasal dari laut atau air samudera. Air laut mengandung garam-garam, gas terlarut, bahan organik, serta partikel-partikel yang tidak terlarut. Mengapa air laut asin, tentu […]
Laut merupakan sumber daya alam yang banyak dibutuhkan oleh makhluk hidup. Laut menyimpan banyak sekali potensi- potensi kekayaan alam yang memiliki nilai jual tinggi dan juga memiliki nilai guna tinggi untuk memenuhi kebutuhan hidup makhluk hidup. Ada banyak sekali potensi- potensi alami yang dikandung oleh laut, seperti berbagai jenis ikan dan makhluk hidup lainnya, rumput […]
Laut Sawu Beserta Penjelasannya
Indonesia adalah negara kepulauan yang memiliki beberapa pulau terbesar di dunia, seperti pulau Papua, pulau Kalimantan, pulau Sulawesi, pulau Sumatera dan pulau Jawa. Selain itu, di Indonesia juga terdapat beberapa laut yang tergolong dalam laut terdalam di Indonesia, seperti laut Sulawesi, laut Arafura, laut Timor, laut Flores dan laut Sawu. Salah satu laut terdalam di […]
Laut Sulawesi Beserta Penjelasannya
Indonesia adalah negara kepulauan yang terdiri dari 17.504 pulau. Beberapa pulau di Indonesia termasuk ke dalam jajaran pulau terbesar di dunia, salah satunya adalah pulau Sulawesi. Pulau Sulawesi merupakan pulau terbesar ke-11 di dunia yang luasnya mencapai 174.600 km². Pulau Sulawesi memiliki bentuk yang unik yaitu menyerupai huruf K besar. Pulau Sulawesi juga merupakan pulau […]