Sahabat, apakah kalian tahu bahwa di Planet Bumi kita ini menyimpan banyak sekali misteri yang belum terpecahkan? Memang sampai saat ini penelitian akan terus selalu dilakukan untuk mencari tau semua rahasia yang ada di balik Bumi kita. Banyak sekali fenomena alam yang terjadi di permukaan bumi baik yang terjadi di ekosistem darat, lautan maupun di […]
Category: Samudera
Perairan merupakan bagian terluas di bumi yang kita huni. Salah satu wilayah perairan di bumi adalah samudera.. Samudera di dunia dibagi menjadi samudera Pasifik, samudera Hindia, samudera Atlantik dan samudera Arktik. Tahukah kamu dimana letak samudera Arktik dan bagaimana karakteristiknya? Artikel kali ini akan membahas mengenai Samudera Arktik: pengertian, letak dan karakteristiknya. Berikut ini adalah penjelasan […]
Planet bumi adalah salah satu planet di tata surya yang mengorbit pada matahari. Bumi yang kita huni mempunyai wilayah perairan yang lebih luas daripada daratan. Wilayah perairan bumi terdiri dari laut dan samudera. Kita perlu mengetahui samudera di dunia seperti samudera Pasifik, samudera Atlantik, samudera Arktik dan samudera Hindia. Tahukah kamu dimana letak samudera Hindia dan bagaimana […]
Karakteristik Samudera Pasifik merupakan yang terletak di antara tiga benua di dunia sekaligus yakni benua Asia, Amerika dan Australia jika dilihat dari Globe tampak menutup sampai setengah dari permukaan bumi. Pasifik sendiri jika ditinjau dari sisi bahasa berasal dari istilah “pacifio (Italia)” yang bermakna “tenang”. Dinamakan dengan pasifik sebab ombak dari Samudra ini cenderung lebih tenang […]
Jagat raya terdiri atas berbagai benda yang berbeda- beda dan masing- masing mempunyai keistimewaan masing- masing. Kita bisa menyebutkan beberapa benda yang ada di alam raya ini yang mana bisa dikatakan sebagai penyusun dan penyebab adanya alam raya. Diantara benda- benda tersebut kita mengetahui adanya bintang, planet (baca: planet di tata surya), satelit, asteroid (baca: […]
Makhluk sosial, mungkin itulah kata yang sangat cocok untuk menggambarkan manusia. Makhluk sosial berarti manusia merupakan makhluk hidup yang tidak bisa bertahan tanpa adanya manusia lain. Manusia harus bergantung kepada pihak lain ketika dia sendiri tudak mampu untuk memenuhi kebutuhan hidupnya atau ketika menghadapi keadaan yang kurang menguntungkan. Bahkan tidak hanya sesama manusia saja, namun […]
Kerak Bumi adalah lapisan pertama yang ada di Bumi (baca: struktur lapisan Bumi). Manusia, binatang dan tumbuh- tumbuhan menjalani kehidupan di kerak Bumi. Lapisan pertama (kerak Bumi) terdiri atas dua jenis, yakni daratan (baca: ekosistem darat) dan perairan. Adapun porsi keduanya berbeda. Meski sebagian besar makhluk hidup tinggal di daratan, namun ternyata porsi perairan lebih […]
Bumi sebagai salah satu planet di tata surya seolah merupakan planet yang paling sempurna. Planet Bumi mempunyai ciri- ciri yang paling sesuai apabila dihuni oleh makhluk hidup bila dibandingkan dengan ciri- ciri planet lain. Planet Bumi memiliki komposisi yang tepat tentang semua komponen yang dibutuhkan oleh makhluk hidup, seperti udara, air (baca: jenis- jenis air […]
Samudera merupakan sekumpulan air yang sangat banyak pada suatu tempat atau bisa juga disebut sebagai kumpulan laut-laut yang ada muka bumi ini. terbentuknya samudera ini juga membutuhkan waktu yang sangat panjang dan karena adanya fenomena alam di dalam bumi. Kurang lebih pada 4,4 miliar tahun lalu, di dalam bumi terjadi pendinginan yang disebabkan karena berhentinya […]