Categories
Meteorologi

6 Penyebab Terjadinya Angin Kencang

Hampir sebagian besar dari kita tentu sudah tidak asing dengan angin. Angin merupakan suatu aliran udara yang bergerak. Kita tidak dapat melihat bentuknya, namun kita masih dapat merasakanya. Bahkan angin sudah banyak dimanfaatkan oleh manusia sebagai sumber tenaga untuk pembangkit listrik yang dikenal sebagai Pembangkit Listrik Tenaga Angin. Selama ini kita melihat angin selalu bergerak, […]

Categories
Bencana Alam

4 Cara Melakukan Mitigasi Bencana Angin Topan

Dahulu jauh sebelum ilmu pengetahuan dan teknologi ditemukan, banyak orang menganggap bahwa bencana alam adalah bentuk kemarahan alam terhadap manusia. Tidak heran jika dahulu orang – orang akan mengadakan upacara persembahan guna menghindari diri dari marabahaya. Seperti contoh saat sebuah gunung berapi mengeluarkan debu vulkanik, justru warga yang tinggal di sekitar gunung tersebut akan tetap […]

Categories
Bencana Alam

Penyebab Angin Puting Beliung dan Dampaknya

Bencana alam identik dengan sebuah musibah yang disebabkan oleh alam, dan sudah tentu memberikan dampak kerugian baik secara materi maupun korban jiwa. Dengan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi, beberapa bencana alam sudah dapat diprediksi sehingga ada persiapan yang harus dilakukan untuk mengurangi kerugian yang ditimbulkan seperti yang terjadi di Jepang beberapa waktu yang lalu saat […]

Categories
Udara

Higrometer: Pengertian – Fungsi – Jenisnya – Cara Kerja

Sudah sejak dahulu, manusia berusaha menciptakan berbagai alat yang berguna dalam membantu setiap pekerjaan. Tidak heran jika alat – alat tersebut dalam perkembangannya mengalami perkembangan hingga menjadi alat yang lebih modern mengikuti zaman. Beberapa alat tersebut telah membantu pekerjaan seperti ilmuwan dalam mengembangan pengetahuan. Kecanggihan teknologi ikut serta dalam menggali informasi yang belum pernah ditemukan […]

Categories
Geografi Teknik

Anemometer: Pengertian – Jenis – Cara Kerja Anemometer

Saat siang hari, suhu udara akan meningkat dan cuaca sangat panas. Terutama bagi yang bertempat tinggal di daerah tropis. Namun, di negara yang beriklim sedang yang mengalami musim panas, suhu udara akan meningkat namun kelembapan udara sangat tinggi (Baca: Faktor Yang Mempengaruhi Kelembapan Udara). Hal ini disebabkan karena kondisi geografis dan juga astronomis daerah tersebut […]

Categories
Iklim

6 Faktor yang Mempengaruhi Suhu Udara Beserta Penjelasannya

Jika kita berbicara mengenai suhu pasti kita akan membedakanya menjadi dua macam yaitu panas dan dingin. Hal itu juga bisa kita rasakan ketika terjadi perbedaan suhu udara antara di siang hari dan malam hari. Sudah tentu kita akan merasakan suhu udara di siang hari akan terasa sangat panas sedangkan saat malam hari tiba suhu udara […]

Categories
Fenomena Alam

Angin Anti Pasat : Penyebab – Proses – Dampaknya

Pergerakan partikel menjadi dasar dari hukum-hukum milik Newton yang terdapat di dalam teori keseimbangan, percepatan hingga reaksi – reaksi. Tidak terkecuali yang terjadi di dalam atmosfer bumi, dan telah diketahui jika atmosfer juga terdapat berbagai macam partikel. Pergerakan partikel – partikel tersebut disebabkan karena adanya gaya antar partikel. Akibat dari interaksi gaya tersebut, menghasilkan ketidakseimbangan […]

Categories
Laut

3 Perbedaan Angin Laut dan Angin Darat

Angin merupakan salah satu komponen yang bisa dikatakan sangat penting. Bisa dikatakan bahwa setiap komponen yang ada di muka bumi ini selalu berhubungan dengan angin. Keberadaan dan kondisi dari angin sendiri dapat menentukan beberapa komponen penyusun bumi. Sebagai salah satu komponen abiotik yang ada di bumi memang ada banyak sekali jenis-jenis angin yang bisa kita […]

Categories
Iklim

Persebaran Curah Hujan Di Indonesia Dan Penjelasanya

Indonesia termasuk ke dalam negara dengan pengertian ciri ciri dan daerah sebaran iklim tropis san hanya memiliki dua musim sepanjang tahun, yakni musim kemarau dan musim penghujan. Wilayah ekuatorial memungkinkan adanya penguapan dalam jumlah besar. Oleh karena itu, tidak heran jika hujan tetap turun ketika musim kemarau berlangsung. Hal itu juga didukung karena Indonesia adalah negara […]

Categories
Fenomena Alam

Angin Tornado: Pengertian, Ciri-Ciri, Dampak dan Cara Menanggulangi

Angin Tornado adalah jenis angin yang berbahaya yang dapat menimbulkan bencana. Angin jenis ini perlu kita waspadai karena dapat menimbulkan bencana alam. Pada artikel kali ini akan dibahas mengenai angin tornado: pengertian, ciri-ciri, dampak dan cara mengatasinya: Pengertian Angin Tornado Angin tornado merupakan kumpulan udara yang berputar membentuk hubungan antara awan cumulonimbus dengan permukaan tanah. […]