Categories
Laut

3 Perbedaan Gelombang Laut dan Arus Laut

Air merupakan salah satu sumber daya alam yang ada di Bumi. Air adalah sumber daya alam non hayati atau yang tidak hidup. Keberadaan air sangatlah banyak di Bumi. Bahkan air lebih banyak jumlahnya daripada daratan. Jumlah air adalah dua per tiga di Bumi. Keberadaan air ada yang berupa samudera atau laut dan ada pula yang […]

Categories
Fenomena Alam

4 Sifat Gelombang Cahaya Utama

Cahaya merupakan gelombang elektromagnetik yang dapat tampak. Cahaya memiliki panjang gelombang sekitar 380 sampai 750 nm. Cahaya juga terdiri dari partikel yang disebut foton. Cahaya memiliki arah getar yang tegak lurus terhadap arah perambatannya, sehingga dikategorikan juga sebagai gelombang transversal. Gelombang cahaya memiliki empat sifat utama, diantaranya adalah: Dispersi Interferensi Cahaya Difraksi Cahaya Polarisasi Cahaya […]

Categories
Laut

Perbedaan Gelombang Angin dan Gelombang Tsunami

Sebelum mengulas perbedaan antara gelombang laut yang disebabkan karena angin dengan gelombang tsunami, ada baiknya kita mengetahui terlebih dahulu mengenai gelombang air laut. Gelombang air laut adalah ombak laut yang memiliki ukuran besar. Laut atau samudera memiliki ukuran yang sangat luas sehingga disitu pasti terdapat ombak, dan ombak yang besar bisa juga dikatakan sebagai gelombang. […]

Categories
Bencana Alam

4 Proses Terjadinya Tsunami, Beserta Penyebab, Tanda- Tanda dan Dampaknya

Kita semua pasti sudah mengetahui dan bahkan pernah menyaksikan langsung bagaimana sebuah individu mengalami kematiannya, baik itu manusia, binatang maupun tumbuh- tumbuhan. Seperti yang tercantum dalam kitab suci umat Islam, yakni Al- Qur’an yang berbunyi “Kullu Nafsin Dzaaiqotul maut”, yang berarti bahwa tiap- tiap yang bernyawa pasti akan mati. Bahkan apabila kita perhatikan hal- hal […]

Categories
Bencana Alam

Bencana Tsunami – Pengertian, Penyebab, Dampak, dan Tanda-tanda

Siapa yang tidak pernah mendengar kata Tsunami? Tsunami merupakan salah satu macam bencana alam yang terjadi di Bumi. Dulu, tsunami terdengar asing di telinga masyarakat Indonesia sebelum bencana dahsyat terjadi di ujung barat Indonesia, Aceh. Pada tanggal 24 Desember tahun 2004, Indonesia berduka cita. Bukan hanya Indonesia saja, namun seluruh dunia berduka cita atas terjadinya bencana […]