Categories
Fenomena Alam

Penjelasan Fenomena Sand Boil dan Cara Mengatasinya

Hampir di setiap kawasan yang berada di antara pertemuan lempeng tektonik pasti akan mengalami getaran yang biasa disebut sebagai gempa bumi. Getaran atau gempa bumi tersebut berasal dari pergerakan antar lempeng – lempeng bumi yang saling bertabrakan atau bahkan berjauhan. Selain sering terjadi gempa bumi, secara umum daerah yang berada di atas tempat bertemunya lempeng […]

Categories
Hidrologi

10 Kelebihan dan Kekurangan Penggunaan Air Tanah dalam Kehidupan Sehari-hari

Kita mengetahui banyak orang memanfaatkan air sumur atau air dari dalam tanah untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari. Sejatinya, air tanah memiliki peran penting untuk menjaga tersedianya bahan baku rumah tangga dan industri serta menjaga keseimbangan bahan baku tersebut. Apakah pengertian air tanah? Menurut beberapa ahli, air tanah adalah sejumlah air di bawah permukaan bumi yang […]

Categories
Tanah

Mengapa Kedalaman Air Tanah Di Tiap Tempat Tidak Sama?

Salah satu unsur yang memiliki peran sangat penting bagi keberlangsungan hidup setiap makhluk hidup, air tidak dapat dipisahkan dari apapun. Sehingga dapat dikatakan jika air merupakan salah satu sumber komponen kehidupan. Sumber kehidupan bagi makhluk hidup yang ada di muka bumi agar mereka dapa bertahan hidup. Secara kimia air dapat dikatakan sebagai senyawa yang tersusun […]

Categories
Hidrologi

Inilah 5 Cara Menjaga Kualitas Air Yang Perlu Diketahui

Bagi beberapa kalangan yang tinggal di wilayah perkotaan, air bukanlah sesuatu yang sulit untuk ditemukan. Sebab sebagian besar masyarakat yang tinggal di perkotaan sudah memanfaatkan jasa pembuatan sumur pompa ataupun berlangganan air seperti PDAM. Bagi yang berlangganan air pada PDAM, mereka sudah tidak perlu khawatir dan juga meragukan kualitas airnya. Air yang berasal dari PDAM […]

Categories
Hidrologi

4 Perbedaan Air Tanah Dangkal dan Air Tanah Dalam

Air  adalah salah satu faktor yang sangat penting pada kehidupan manusia. Bisa dikatakan bahwa setiap sendi kehidupan manusia tak bisa lepas dan dijauhkan dari yang namanya air. Keberadaan air sendiri dapat kita temukan pada setiap bagian yang  ada di muka buka. Ada beberapa relief permukaan bumi yang mungkin terlihat kering seperti gurun. Namun, jika kita […]

Categories
Tanah

5 Jenis Air Tanah yang Bermanfaat di Bumi

Air tanah merupakan salah satu sumber daya alam yang ada di Bumi dan dapat kita manfaatkan untuk memenuhi kebutuhan sehari- hari. Namun tahukah Anda bahwa air tanah pun memiliki berbagai jenis. Beberapa jenis air tanah antara lain sebagai berikut: Air Konat Jenis air tanah yang pertama adalah air konat. Air konat adalah jenis air yang […]

Categories
Tanah

Kerusakan Tanah : Jenis, Penanggulangan dan Pencegahan

Semakin berjalannya waktu, kondisi Bumi (baca: inti Bumi) semakin tua. Hal ini akan menambah kerapuhan elemen- elemen yang ada di Bumi, termasuk juga tanah (baca: jenis tanah). Selain itu, aktivitas yang dilakukan oleh manusia dalam kehidupan sehari- hari juga mempengaruhi keadaan tanah. Kandungan tanah yang terdiri atas 50% bahan padat (45% bahan- bahan mineral dan […]

Categories
Hidrologi

Pencemaran Air Tanah : Pengertian, Penyebab, Dampak dan Penanggulangannya

Dalam kehidupan sehari- hari kita mengkonsumsi air untuk memenuhi kebutuhan tubuh. Air yang kita konsumsi tersebut sebagian besar berasal dari air yang berada di dalam lapisan tanah yang biasa kita sebut dengan air tanah. Mayoritas orang berpendapat bahwa kualitas air tanah pasti baik karena air tersebut terlindungi di dalam tanah dan sudah difilter oleh jenis- […]

Categories
Hidrologi

8 Cara Melestarikan Air Tanah

Air merupakan salah satu sumber kehidupan yang dibutuhkan setiap makhluk yang hidup di bumi. Secara umum, jenis- jenis air di bumi dibedakan menjadi dua, yakni air permukaan dan air tanah. Seperti namanya, air permukaan berada di permukaan bumi dan dapat kita lihat dengan jelas. Misalnya air sungai, air laut dan air danau (baca : Ekosistem […]

Categories
Hidrologi

7 Manfaat Air Tanah bagi Kehidupan Manusia

Air merupakan kebutuhan pokok manusia setelah udara dan makanan. Air yang kita konsumsi sehari- hari sebagian besar berasal dari dalam tanah dan disebut dengan air tanah (baca juga : Jenis Jenis Air). Unesco pernah menjelaskan bahwa keberadaan air tanah jauh lebih banyak dari pada air permukaan. Air tersebut berasal dari air hujan maupun air permukaan […]