Categories
Udara

Mengapa Awan Dapat Bergerak? Inilah Penjelasannya

Semua orang pasti pernah melihat awan. Gumpalan putih mirip kapas dan terlihat melayang di langit ini memang terlihat menarik karena terkadang membentuk beragam pola yang unik. Seperti yang diketahui jika awan terbentuk dari adanya kumpulan titik-titik uap air yang berasal dari danau, laut, dan sungai di planet Bumi. Ketiga jenis perairan tersebut mengalami pemanasan oleh […]

Categories
Hidrologi

Mengapa Air Di Bumi Tidak Pernah Habis? Ini Penjelasannya

Mungkin anda pernah berpikir dan bertanya “mengapa air di bumi tidak pernah habis? Darimanakah datangnya air ini? Apakah air bisa berkurang?”. Pertanyaan ini merupakan sebuah pertanyaan yang bagus terkait dengan air. Air adalah sebuah sumber kehidupan yang sangat penting bagi kehidupan manusia, dan juga mahkluk hidup baik tumbuhan dan hewan. Kita lihat saja pagi ini […]

Categories
Hidrologi

5 Contoh Bencana Alam Hidrologi Yang Perlu Diketahui

Air merupakan salah satu komponen alam yang sangat penting dan diperlukan oleh semua makhluk hidup. Tanpa adanya air makhluk hidup tidak akan bisa bertahan hidup. Sehingga adanya air di planet bumi ini menjadi komponen terpenting dan juga sebagai salah satu sebab mengapa planet bumi layak untuk dihuni(Baca: Keunggulan Planet Bumi Dibanding Planet Lain). Jumlah air […]

Categories
Hidrologi

Debit Air : Pengertian – Faktor Penyebab – Cara Menghitung

Salah satu faktor adanya sebuah kehidupan di muka bumi ini yaitu adanya air. Air menjadi faktor yang sangat penting, maka tidak heran jika hingga saat ini banyak ahli astronomi berlomba – lomba untuk menemukan planet mirip bumi dan yang menjadi syarat utama dari planet tersebut yaitu memiliki air. Maka tidak heran jika air sangat penting […]

Categories
Hidrologi

4 Perbedaan Air Tanah Dangkal dan Air Tanah Dalam

Air  adalah salah satu faktor yang sangat penting pada kehidupan manusia. Bisa dikatakan bahwa setiap sendi kehidupan manusia tak bisa lepas dan dijauhkan dari yang namanya air. Keberadaan air sendiri dapat kita temukan pada setiap bagian yang  ada di muka buka. Ada beberapa relief permukaan bumi yang mungkin terlihat kering seperti gurun. Namun, jika kita […]

Categories
Hidrologi

3 Macam Siklus Hidrologi

Secara terminologi, hidrologi berasal dari kata Yunani yaitu, hydro yang bermakna air dan logos berarti ilmu. Sehingga, dari kata dasarnya, hidrologi adalah ilmu mengenai air. Dalam ilmu geografi teknik, hidrologi merupakan salah satu cabang ilmu yang berkaitan dengan segala elemen dalam proses pencatatan, kegiatan survei, dan pemetaan keadaan air di permukaan bumi. Sehingga, bidang ilmu […]

Categories
Hidrologi

3 Jenis Siklus Air disertai Gambar dan Penjelasannya

Air merupakan sumber daya alam yang sifatnya dapar diperbarui. Air ini adalah sumber daya alam yang sifatnya sangat penting. Air merupakan sumber daya alam yang dibutuhkan oleh siapa saja, baik binatang, tumbuhan dan manusia. Air dibutuhkan oleh siapa saja karena air ini merupakan hal yang sangat penting yang tidak bisa ditinggalkan dalam kurun waktu tertentu. […]

Categories
Hidrologi

Hidrosfer : Pengertian, Siklus Hidrologi dan Anggotanya

Bumi merupakan sebuah planet yang ada di tata surya, sekaligus merupakan satu- satunya planet yang bisa dihuni oleh manusia. selain itu, Bumi juga merupakan satu- satunya planet yang mempunyai kandungan air paling banyak (baca: ciri- ciri planet). Permukaan planet Bumi ditutupi oleh dua bentuk permukaan, yakni daratan dan juga perairan. Daratan berupa pulau- pulau dan […]

Categories
Hidrologi

Daur Hidrologi dan Penjelasannya

Hidrologi merupakan salah satu hal yang terdapat di Bumi (baca: inti Bumi). Hidrologi merupakan istilah yang digunakan untuk menggambarkan hal- hal yang berkaitan dengan air (baca: jenis air) yang ada di Bumi. Hidrologi juga sangat berkaitan dengan hidrosfer. Yang dimaksud dengan hidrosfer merupakan  lapisan air yang ada di permukaan Bumi. (baca: kerak Bumi) Hidrosfer ini […]

Categories
Hidrologi

Siklus Hidrologi : Pengertian, Tahapan, dan Macamnya

Bumi merupakan planet di tata surya yang mana permukaannya terdiri dari dua bentuk, yakni daratan (baca: ekosistem daratan) dan juga perairan (baca: ekosistem air). Bumi jika dilihat dari luar angkasa maka warnanya akan seperti kelereng, yakni ada biru, putih, dan juga coklat. Biru menandakan perairan, putih adalah ombak- ombaknya, dan coklat adalah daratan yang digunakan […]