Categories
Ilmu Sosial

Papua: Karakteristik – Bentuk Pemerintahan – Kebudayaannya

Indonesia merupakan salah satu negara yang tersusun atas pulau – pulau yang tersebar dari Sabang hingga Merauke. Maka tidak heran jika Indonesia terkenal sebagai negara kepulauan terbesar di dunia. Indonesia sendiri terdapat 5 pulau – pulau besar seperti, Pulau Sumatera, Pulau Jawa, Pulau Kalimantan, Pulau Sulawesi dan Pulau Papua. Dan pulau paling besar di Indonesia […]

Categories
Ilmu Sosial

Papua Nugini: Karakteristik Hingga Kenampakan Alamnya

Karakteristik Negara Papua Nugini Sebagai negara yang berbatasan langsung dengan Indonesia di sebelah timur, negara Papua Nugini atau dikenal juga sebagai Papua Guinea Baru mempunyai ibu kota Port Moresby. Port Moresby juga merupakan kota terbesar yang terdapat di Papua Nugini. Tidak hanya Indonesia, Papua Nugini termasuk negara yang mempunyai ratusan bahasa lokal asli. Tercatat ada […]

Categories
Ilmu Sosial

4 Alasan Mengapa Papua Ingin Merdeka dari Indonesia

Negara Indonesia adalah negara yang besar, bukan hanya besar wilayahnya saja namun juga besar kekayaan alam Indonesia yang mendunia, besar budaya, adat- istiadat dan lain sebagainya. Namun dibalik ‘kebesaran’ tersebut seringkali muncul beberapa konflik dari berbagai sudut. Memang bukanlah hal yang  mudah untuk merawat negara dengan wilayah yang sangat besar dan rakyat yang sangat banyak. […]

Categories
Kepulauan

5 Pulau Terbesar di Indonesia dan Luasnya

Indonesia merupakan negara yang berbentuk kepulauan. Pulau- pulau yang ada di Indonesia jumlahnya sangat banyak, yakni mencapai 17.000 pulau. Diantara pulau- pulau yang ada di Indonesia ada pulau yang besar dan ada pula pulau yang kecil. Pulau- pulau besar di Indonesia bahkan masuk ke dalam pulau terbesar di dunia. Sementara pulau- pulau kecil banyak yang […]

Categories
Kepulauan

Sekilas Tentang Provinsi di Papua

Papua adalah nama salah satu pulau besar yang berada dikawasan Indonesia timur. Wilayahnya yang sangat luas menempatkannya sebagai pulau terbesar kedua di dunia setelah Greenland. Papua memiliki luas area sekitar 421.981 kilometer persegi dengan populasi penduduk hanya sekitar 3 juta saja. Akhir-akhir ini Papua mulai disorot publik bahkan dunia karena potensi sumber daya alamnya yang […]

Categories
Laut

Laut Arafura Beserta Penjelasannya

Indonesia adalah negara kepulauan yang dipisahkan oleh laut-laut yang luas. Pulau-pulau di Indonesia terhitung kurang lebih sekitar 17.504 pulau. Diantara pulau-pulau di Indonesia terdapat pulau Papua yang termasuk ke dalam jajaran pulau terbesar di dunia. Pulau Papua sendiri memiliki luas mencapai 786.000 km². Pulau Papua terletak di penghujung timur wilayah negara Indonesia dan terbagi menjadi […]

Categories
Sungai

8 Sungai yang Terdapat di Papua

Pernahkah anda mengetahui apa saja jenis-jenis sungai yang terdapat di Papua ? mungkin tak banyak orang tau karena wilayah Papua merupakan wilayah yang jauh dan merupakan wilayah yang terpencil dan masing asing, sehingga tidak banyak orang yang ingin berkunjung ke Papua. Jika anda tau bahwa di Papua terdapat banyak jenis-jenis sungai dengan keindahan dan keunikannya […]