Angin menjadi salah satu elemen udara yang keberadaannya dapat kita rasakan. Angin merupakan udara yang bergerak, berasal dari adanya perbedaan suhu dan tekanan sinoptik berskala besar ataupun lokal. Angin yang kita ketahui selama ini, ternyata memiliki nama tersendiri, salah satunya yakni angin katabatik. Salah satu ciri dari angin katabatik yakni ditemukan di daerah pegunungan. Untuk […]
Category: Ilmu Bumi
Pengertian Daerah Konvergensi Antar Tropik Perlu kita ketahui jika tidak semua tempat atau wilayah memiliki suhu udara yang sama. Bahkan dalam satu kawasan atau wilayah sekalipun yang memiliki jarak berdekatan, terkadang memiliki suhu yang berbeda. Dalam dunia geografi terutama yang berkaitan dengan iklim dan cuaca, terdapat sebuah istilah bernama Daerah Konvergensi Antar Tropik atau bisa […]
Pengertian Reklamasi Secara etimologi, kata reklamasi berasal dari bahasa Inggris, yakni reclaim dan reclamation yang berarti memperbarui. Ada banyak pengertian mengenai apa itu reklamasi. Pengertian reklamasi menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia yakni suatu usaha memperluas tanah (pertanian) dengan memanfaatkan daerah yang semula tidak berguna ataupun bisa juga digunakan dalam artian pengurukan tanah. Menurut Undang-Undang Nomor […]
Petir adalah salah satu fenomena alam yang biasanya muncul bersamaan dengan hujan. Petir muncul akibat adanya awan yang mengandung muatan positif dan negatif, awan tersebut mempunyai beda potensial yang amat besar sehingga mengakibatkan terjadinya pembuangan muatan negatif dari awan ke Bumi. Muatan positif terbesar berada di bagian atas awan, muatan negatif besar pada bagian tengah, […]
Hujan dapat terjadi hampir di semua tempat di dunia, hal ini dikarenakan hujan merupakan bagian dari tahapan pada siklus hidrologi. Dahulu di Indonesia musim hujan dapat diprediksi yakni berlangsung dari bulan Oktober sampai dengan bulan Maret. Namun akibat dari adanya Global Warming atau Pemanasan Global, membuat musim-musim yang ada di Indonesia mengalami perubahan. Perlu diketahui […]
8 Fakta Menarik Pulau Miyakejima
Mendengar kata Pulau Miyakejima mungkin beberapa dari kita masih cukup asing dengan pulau satu ini. Pulau Miyakejima atau bisa juga disebut sebagai Pulau Miyake adalah sebuah pulau yang berada di negara Jepang bagian tenggara. Pulau ini cukup terkenal karena termasuk sebagai pulau paling berbahaya di dunia. Dan untuk mengetahui lebih lanjut tentang Pulau Miyakejima ini, […]
Pemanasan global yang terjadi beberapa tahun terakhir ini, nyatanya memberikan dampak yang luar biasa bagi planet Bumi. Selain terjadi perubahan musim di beberapa wilayah di dunia, ternyata peningkatan suhu udara akibat pemanasan global juga memberikan dampak lain yakni mencairnya es di wilayah kutub. Dengan mencairnya es yang berada di kutub berdampak pada meningkatnya volume air […]
Beberapa waktu yang lalu muncul sebuah berita mengenai hilang dan meninggalnya seorang pendaki Gunung Piramid di daerah Bondowoso, Jawa Timur. Gunung Piramid ini masuk dalam daftar gunung di Jawa Timur yang kemudian menjadi perbincangan di kalangan pecinta dan cukup menjadi sorotan karena kejadian tersebut. Mungkin sebagian besar dari anda tidak mengenal dan mengetahui gunung yang […]
Pernahkah anda mendengar meteor yang pernah jatuh ke bumi? Atau mungkin beberapa dari anda di awal tahun atau beberapa waktu yang lalu pernah mendengar bencana yang hujan disertai angin yang dibeberapa tempat menimbulkan kerusakan dan bahkan korban jiwa? Ya, bencana tersebut bisa disebut dengan bencana hidrometeorologi. Apasih pengertian dari hidrometeorologi ini, mari kita simak penjelasannya. […]
Kekayaan alam di Indonesia memang tidak perlu diragukan lagi keberadaannya. Memiliki hutan hujan tropis, tidak heran jika keanekaragaman hayati yang terdapat di Indonesia sangat beragam. Hal tersebut bisa dilihat dari flora dan faunanya yang bahkan beberapa diantaranya tergolong ke dalam kategori endemik atau hanya dapat ditemukan di Indonesia saja. Seperti orang utan, badak bercula satu […]