Categories
Hidrologi

3 Macam Siklus Hidrologi

Secara terminologi, hidrologi berasal dari kata Yunani yaitu, hydro yang bermakna air dan logos berarti ilmu. Sehingga, dari kata dasarnya, hidrologi adalah ilmu mengenai air. Dalam ilmu geografi teknik, hidrologi merupakan salah satu cabang ilmu yang berkaitan dengan segala elemen dalam proses pencatatan, kegiatan survei, dan pemetaan keadaan air di permukaan bumi. Sehingga, bidang ilmu […]

Categories
Hidrologi

Proses Terjadinya Hujan Frontal dan Penjelasannya

Fenomena alam yang terjadi di Bumi merupakan hal yang lumrah yang bisa diberikan alasan secara ilmiah. Fenomena alam atau gejala alam yang ada di Bumi, sifatnya ada yang merugikan maupun tidak merugikan. Semua fenomena atau gejala alam tersebut dapat kita temukan di sekitar kita. Adapun contoh- contoh gejala alam yang tidak merugikan bagi manusia antara […]

Categories
Hidrologi

3 Jenis Siklus Air disertai Gambar dan Penjelasannya

Air merupakan sumber daya alam yang sifatnya dapar diperbarui. Air ini adalah sumber daya alam yang sifatnya sangat penting. Air merupakan sumber daya alam yang dibutuhkan oleh siapa saja, baik binatang, tumbuhan dan manusia. Air dibutuhkan oleh siapa saja karena air ini merupakan hal yang sangat penting yang tidak bisa ditinggalkan dalam kurun waktu tertentu. […]

Categories
Hidrologi

5 Kandungan Zat Kimia pada Air Hujan dan Efeknya

Air hujan (baca: pemanfaatan air hujan) memanglah air yang menyegarkan dan aman untuk digunakan dalam aktivitas tertentu. dikatakan aman karena air hujan bukanlah air (baca: jenis air) yang sifatnya merugikan. Bahkan dalam bidang pertanian atau perkebunan kebutuhan akan air untuk menyirami tanaman selalu dipenuhi oleh air hujan di setiap musim hujan. Dan hal ini membuat tanaman […]

Categories
Hidrologi

Pencemaran Air Tanah : Pengertian, Penyebab, Dampak dan Penanggulangannya

Dalam kehidupan sehari- hari kita mengkonsumsi air untuk memenuhi kebutuhan tubuh. Air yang kita konsumsi tersebut sebagian besar berasal dari air yang berada di dalam lapisan tanah yang biasa kita sebut dengan air tanah. Mayoritas orang berpendapat bahwa kualitas air tanah pasti baik karena air tersebut terlindungi di dalam tanah dan sudah difilter oleh jenis- […]

Categories
Hidrologi

Pengolahan Limbah Domestik Rumah Tangga dan Komunal

Bumi adalah planet di tatasurya yang memiliki kehidupan di dalamnya (Baca: Planet di Tata Surya dan Penjelasannya). Bumi memiliki permukaan yang tidak rata. Hal ini terjadi akibat adanya dua tenaga, yaitu tenaga eksogen dan tenaga endogen. Tenaga endogen adalah tenaga yang berasal dari dalam bumi (Baca: Macam-macam Tenaga Endogen dan Penjelasannya). Tenaga ini menyebabkan bumi […]

Categories
Hidrologi

Pengolahan Limbah Rumah Tangga Sederhana

Bumi adalah salah satu planet di dalam tata surya (Baca: Planet di Tata Surya dan Penjelasannya). Bumi memiliki relief permukaan yang tidak rata (Baca: Relief Permukaan Bumi Daratan dan Lautan). Hal ini menyebabkan bumi memiliki tonjolan maupun cekungan pada permukaanya. Setiap tonjolan maupun cekungan di bumi, memiliki berbagai macam ekosistem yang berbeda- beda. Perbedaan ekosistem […]

Categories
Hidrologi

5 Dampak Polusi Air Terhadap Kegiatan Rumah Tangga Sehari- hari

Polusi air membawa dampak yang merugikan manusia. Dampak polusi air tersebut meliputi beberapa hal seperti dampak terhadap industri, dampak terhadap pertanian, dampak terhadap lingkungan, dan yang paling dekat dengan kita adalah dampak polusi air terhadap kegiatan rumah tangga. Berikut adalah penjelasan mengenai dampak polusi air terhadap kegiatan rumah tangga sehari- hari(baca juga : Dampak Pencemaran […]

Categories
Hidrologi

8 Sumber-sumber Pencemaran Air dan Tanah

Bumi adalah salah planet di tatasurya (Baca: Planet di Tata Surya dan Penjelasannya). Bumi adalah planet yang memiliki makhluk hidup di dalamnya. Selain itu, bumi memiliki relief permukaan bumi yang berbeda- beda (baca: Relief Permukaan Bumi Daratan dan Lautan). Relief tersebut berupa tonjolan atau cekungan. Perbedaan relief ini terjadi karena ada dua tenaga. Tenaga endogen […]

Categories
Hidrologi

7 Sumber Polusi Air dan Contohnya

Air merupakan salah satu kebutuhan primer dalam kehidupan manusia yang saat ini sering mengalami polusi air atau pencemaran air. Polusi air merupakan salah satu masalah lingkungan yang cukup serius yang kini banyak dihadapi oleh orang-orang di belahan dunia, termasuk di negara Indonesia ini. Adapun dampak dari masalah tersebut adalah akan memberikan efek yang sangat merugikan […]