Planet Bumi adalah planet yang sangat istimewa di sistem tata surya, dimana planet ini mempunyai ciri- ciri planet yang cocok dengan kehidupan beragam makhluk hidup. Selain itu Bumi juga merupakan satu- satunya planet yang ada di tata surya yang bisa dihuni oleh makhluk hidup. Di Bumi, kita dapat menjumpai beberapa macam feomena alam yang menakjubkan […]
Tag: makhluk hidup
Bumi sebagai planet di tata surya yang dihuni oleh berbagai macam jenis makhluk hidup mempunyai beberapa fenomena alam (baca: fenomena alam yang menakjubkan di dunia) yang bisa dijelaskan secara ilmiah. Fenomena alam ini mungkin juga dapat ita temui di planet- plenet yang lainnya. Beberapa fenomena alam tidak menggambarkan ciri-ciri planet tertentu karena dapat terjadi di semua […]
Bencana alam adalah peristiwa alam yang menimbulkan banyak sekali kerugian ataupun dampak negatif. Kerugian yang ditimbulkan dari becana alam ini bisa berupa kerugian materiil maupun non materiil. Bencana alam pasti terjadi di suatu wilayah atau daerah. Tidak ada daerah atau wilayah yang tidak pernah terjadi bencana alam. Hal ini karena bencana alam adalah kuasa Tuhan […]
Sumber daya alam merupakan suatu pengertian atau istilah yang berhubungan dengan materi atau potensi alam yang dimiliki oleh planet bumi dan memberikan manfaat bagi kehidupan manusia. Sumber daya alam ini dapat diklasifikasikan ke dalam golongan- golongan tertentu. Dan setiap klasifikasi ada beberapa jenis dari sumber daya alam. Salah satu klasifikasi dari Sumber Daya Alam atau […]
Sistem tata surya kita bukan hanya terdiri dari matahari dan planet – planet di tata surya saja, tetapi juga terdapat komponen lainnya seperti bulan, asteroid (baca juga: ciri – ciri asteroid), meteoroid, komet, planet kecil dan berbagai objek lainnya. Bulan merupakan satelit (baca juga: pengertian satelit) alami berdiameter 3.474 km yang dimiliki oleh planet bumi […]
Sumber daya alam merupakan sesuatu yang berasal dari alam dan dapat digunakan untuk meringankan kehidupan manusia. Sumber daya alam ini dapat dibedakan menjadi beberapa jenis. Salah satu klasifikasi dari sumber daya alam ini dilihat dari pembentukannya. Sumber daya alam dilihat dari pembentukannya dibedakan menjadi dua jenis jenis sumber daya alam, yaitu sumber daya alam yang […]
Sumber daya alam atau biasa disebut dengan SDA merupakan komponen- komponen yang ada di bumi yang keberadaannya bermanfaat bagi kehidupan manusia, baik itu untuk bertahan hidup maupun untuk menunjang kegiatan sehari- hari. sumber daya alam ini teryata tidak hanya terdiri atas satu macam jenis saja, namun symber daya alam ini dibeda- bedakan menurut kelompok atau […]
Bumi adalah tempat hidup bagi banyak sekali makhluk. Bumi merupakan planet yang ada di tata surya yang bersahabat dengan semua jenis makhluk. Hal ini karena ciri-ciri planet Bumi lah yang cocok untuk menjadi tempat tinggal bagi makhluk hidup. Bumi memiliki banyak sekali komponen yang diperlukan oleh makhluk hidup. Komponen tersebut diantaranya adalah jenis- jenis air, […]
Banyak sekali kita temui kekayaan alam yang ada di sekitar kita ini. serimgkali kita menyebut kekayaan alam kita ini sebagai sumber daya alam. Sumber daya alam merupakan kekayaan yang dapat kita peroleh dari alam yang kemudian dapat kita manfaatkan untuk kelangsungan hidup kita bersama. Kekayaan alam ini dapat kita peroleh dari alam secara Cuma- Cuma, […]
Seringkali saat kita liburan, salah satu tempat yang ingin sekali kita kunjungi adalah pantai. Namun apa sih sebenarnya pantai itu? Apakan pantai itu merupakan batas antara daratan dengan lautan? Saat kita dipantai, sebenarnya apa yang kita lihat? Laut ataukan samudera? Kita kerap sekali mendengan dua hal ini diperdebatkan, sebenarnya apa sih samudera dan apa sih […]