Categories
Ilmu Sosial

Negara Saint Vincent dan Grenadine: Karakteristik, Kondisi Ekonomi, dan Faktanya

Negara Saint Vincent dan Grenadine adalah sebuah negara yang berada di kawasan Karibia. Sama seperti negara-negara lain yang berada di Karibia, negara kepulauan ini juga ditemukan oleh Christopher Columbus pada tahun 1498. Christopher Columbus memberikan nama pulau besarnya dari St. Vincent Saragossa. Sedangkan untuk pulau-pulau kecilnya berasal dari kota Granada yang berada di Spanyol. Bahkan […]

Categories
Ilmu Sosial

Negara Antigua Dan Barbuda: Karakteristik, Penduduk, Dan Faktanya

Negara Antigua dan Barbuda merupakan sebuah negara kepulauan yang terletak di kawasan Laut Karibia bagian timur. Negara kepulauan ini termasuk ke dalam bagian dari Kepulauan Antilles Kecil. Negara ini pada awalnya mempunyai nama Wadadli oleh penduduk asli pulau Antigua dan Barbuda, suku Indian Arawak dan Karib yang telah ada pulau tersebut sejak lama. Nama Antigua […]

Categories
Ilmu Sosial

Negara Martinik: Karakteristik, Kondisi Ekonomi, dan Fakta Menarik

Negara Martinik atau Region Martinique merupakan sebuah negara pulau yang memiliki status sebagai wilayah seberang lautan (DOM) Perancis dan terletak di bagian timur Laut Karibia. Dapat dikatakan jika negara Martinik termasuk salah satu dari 26 region milik Perancis. Meskipun letaknya di Laut Karibia, negara ini juga menjadi anggota dari Uni Eropa dan menggunakan mata uang […]

Categories
Ilmu Sosial

Federasi Saint Kitts dan Nevis: Karakteristik, Penduduk, dan Ekonominya

Federasi Saint Kitts dan Nevis merupakan sebuah negara federasi dengan dua pulau yang berada di Kepulauan Leewand, Laut Karibia. Negara federasi ini dikenal juga sebagai Federasi Saint Christopher dan Nevis. Beribu kota di Basseterre, Federasi Saint Kitts dan Nevis termasuk negara terkecil di Amerika jika dilihat dari luas serta jumlah penduduknya. Dapat dikatakan jika Saint […]

Categories
Ilmu Sosial

Negara Puerto Rico: Karakteristik, Penduduk, Dan Faktanya

Negara Puerto Rico merupakan sebuah negara yang berada di kawasan kepulauan Laut Karibia, Benua Amerika. Banyak orang berpendapat jika negara Puerto Rico adalah negara berdaulat sebab mempunyai wilayah serta status budaya tersendiri. Namun pada kenyataannya Puerto Rico bukanlah sebuah negara berdaulat. Oleh karena itu, Puerto Rico secara resmi dikenal dengan sebutan Negara Persemakmuran Puerto Rico, […]

Categories
Ilmu Sosial

Republik Dominika: Karakteristik, Kondisi Ekonomi, dan Faktanya

Republik Dominika merupakan sebuah negara kepulauan yang menjadi bagian dari Pulau Hispaniola, yaitu pulau terbesar kedua di gugusan kepulauan di Laut Karibia, Benua Amerika. Luas wilayah Republik Dominika yakni sekitar dua pertiga dari Pulau Hispaniola. Menurut sejarah, pertama kali Pulau Hispaniola ditemukan oleh seorang pelaut bernama Christopher Columbus di tahun 1492. Republik Dominika mempunyai ibu […]

Categories
Ilmu Sosial

Negara Haiti: Karakteristik, Penduduk, dan Kondisi Ekonominya

Negara Haiti atau secara resmi memiliki nama Republik Haiti merupakan sebuah negara yang berada di kawasan Karibia. Negara ini meliputi bagian barat Pulau Hispaniola dan beberapa pulau kecil yang terletak di Laut Karibia. Negara Haiti termasuk negara kedua yang merdeka di Benua Amerika setelah negara Amerika Serikat. Berdasarkan sejarah, Haiti menjadi negara pertama merdeka di […]