Bagi sebagian besar masyarakat di seluruh dunia pasti sangat menantikan fenomena alam yang satu ini. Fenomena alam ini bisa dikatakan jarang terjadi dan membutuhkan waktu yang sangat lama untuk bisa terjadi di tempat yang sama. Tidak jarang banyak pihak yang mengabadikan moment langka tersebut dalam bentuk potret. Fenomena alam yang cukup langka tersebut yaitu gerhana […]
Tag: gerhana matahari
Tidak akan ada habisnya jika kita membahas mengenai fenomena alam yang menakjubkan dan pernah terjadi di planet bumi ini. Baik itu yang terjadi di daratan, lautan maupun di langit. Semua fenomena alam tersebut beberapa di antaranya sudah sering terjadi dan dianggap sebagai kejadian yang biasa. Namun, tidak sedikit juga fenomena alam tersebut muncul di saat waktu […]
Pernahkah kalian melihat fenomena alam menakjubkan yang terjadi pada matahari? Berbagai fenomena alam di langit sering terjadi pada matahari meskipun dalam waktu yang tidak menentu. Salah satu fenomena matahari yang menakjubkan adalah gerhana matahari total. Gerhana matahari merupakan fenomena yang lebih jarang terjadi dibandingkan dengan fenomena gerhana bulan. Sebenarnya fenomena gerhana matahari ada berbagai macam, […]
Matahari sebagai sumber energi dan sistem tata surya dan planet-planet di galaksi bima sakti memiliki beberapa karakteristik yang fenomenal dan spektakuler. Salah satu karakteristik yang fenomenal dan dapat dilihat dari bumi adalah gerhana matahari. Gerhana merupakan bayangan. Hal ini terjadi karena adanya suatu benda atau obyek astronomi bergerak menuju ke arah depan dari suatu obyek atau benda angkasa lainnya. […]
Bumi merupakan planet dalam susunan tata surya yang memiliki fenomena alam yang menakjubkan. Fenomena alam yang unik terjadi di bumi seperti proses terjadinya aurora, proses terjadinya pelangi, gerhana bulan dan gerhana matahari. Salah satu fenomena alam yang unik dan langka adalah gerhana matahari, yang terdiri dari gerhana matahari total, gerhana matahari sebagian, gerhana matahari cincin, […]
Di dalam peristiwa gerhana, baik itu gerhana bulan maupun gerhana matahari kita akan menemukan berbagai bayangan yang berada di sekeliling bulan maupun bumi. Bayangan yang sering kita jumpai dan sering kita bahas adalah umbra dan juga penumbra. Sebelumnya kedua bayangan ini juga sudah sering kita bahas. Lalu, ada satu lagi bayangan yang belum kita bahas, […]
Banyak sekali fenomena alam atau kejadian alam yang terjadi di dunia ini. Sebagian besar fenomena alam tersebut banyak menyita perhatian masyarakat di dunia. Fenomena alam yang menyita perhatian masyarakat di dunia ini tidak terjadi secara rutin (terjadi secara berkala). Beberapa contoh fenomena alam yang banyak menyita perhatian antara lain gerhana (matahari dan bulan), proses terjadinya […]
Dalam pelajaran Sains atau Ilmu Pengetahuan Alam pasti kita telah mengetahui atau mendengar istilah umbra dan penumbra. Sebelumnya kita telah mengetahui tentang umbra, lalu selanjutnya kita perlu mengetahui tentang penumbra. Penumbra adalah daerah di sekitar umbra. Apabila kita mengenal umbra sebagai bayangan inti yang hitam pekat, maka penumbra adalah daerah yang ada di sekitar umbra. […]
Jika kita mendengar kata umbra, pastilah tidak jauh dengan fenomena alam yang menakjubkan yaitu gerhana bulan. Umbra merupakan bayangan yang terbentuk ketika proses terjadinya gerhana bulan . Umbra merupakan bayangan inti yang terbentuk di belakang planet bumi dan jatuh ke bulan akibat terhalang dari sinar matahari oleh bumi. Pada saat itu posisi matahari – bumi – bulan […]
Fenomena alam (Baca: Penanggulangan Bencana Alam) merupakan kejadian yang harus terjadi yang bermula baik dari sebab dan akibat maupun yang memang terjadi diluar kendali manusia. Fenomena sendiri sering terjadi baik disebabkan oleh manusia atau pun yang memang tidak disebabkan oleh manusia. Umumnya yang tidak disebabkan manusia terjadi lebih banyak di luar angkasa khususnya fenomena galaksi. (Baca: […]