Categories
Bencana Alam

12 Prinsip Penanggulangan Bencana Alam Yang Wajib Kita Ketahui

Prinsip penanggulangan bencana merupakan suatu proses berkesinambungan untuk menangani daerah-daerah yang terkena bencana alam. Umumnya kegiatan penanggulangan bencana alam yang dilakukan meliputi perencaan hingga penanganan dimulai saat sebelum bencana sampai pada setelah terjadinya bencana. Kegiatan yang dilakukan mencangkup pencegahan, mitigasi bencana seperti mitigasi bencana banjir dan cara melakukan mitigasi bencana bumi, kesiapan dalam menghadapi bencana, penanganan […]

Categories
Bencana Alam

16 Dampak Tanah Longsor Terhadap Lingkungan dan Masyarakat

Di indonesia sering terjadi bencana tanah longsor, dikarenakan perubahan cuaca atau iklim di Indonesia seperti halnya musim kemarau yang panjang dan disusul dengan musim hujan yang tidak ada hentinya. Salah satu faktor penyebab iklim musim di Indonesia ini juga pola hidup manusia yang melebihi kemampuan alam dan perubahan arah angin yang melintasi Indonesia. Rotasi bumi dan revolusi bumi […]

Categories
Bencana Alam

Angin Topan: Pengertian, Penyebab, Dampak, Tanda- tanda, dan Upaya Penanggulangan

Angin merupakan salah satu sumber daya alam (baca: sumber daya alam yang dapat diperbaharui dan tidak) yang ada di bumi. Angin selalu dapat kita temui dimana saja. Angin tidak dapat kita lihat, namun dapat kita rasakan. Angin membuat badan kita menjadi segar ketika cuaca sedang terik. Namun ketika cuaca sedang hujan atau mendung, angin membuat […]

Categories
Bencana Alam

Dampak Pemanasan Global Terhadap Iklim dan Cuaca, Permukaan Air Laut, Pertanian dan Makhluk Hidup

Pemanasan global merupakan salah satu peristiwa alam yang agung karena memiliki dampak luar biasa, bukan hanya signifikan, namun juga dalam lingkup wilayah yang luas. Maka dari itulah pemanasan global merupakan peristiwa yang sangat penting dan sangat perlu kita perhatikan demi menyelamatkan kondisi bumi dan juga kehidupan makhluk hidup yang ada di dalamnya, mengingat pemanasan global […]

Categories
Bencana Alam

Kekeringan: Pengertian, Penyebab, Dampak, dan Upaya Penanggulangan

Secara astronomis, Indonesia dilalui oleh garis lintang nol derajat atau garis khatulistiwa. Sesuai dengan pembagian iklim di dunia, daerah yang dilalui oleh garis khatulistiwa memiliki iklim tropis atau iklim panas. Artinya, daerah tersebut akan mendapatkan penyinaran matahari lebih banyak daripada daerah yang tidak dilalui oleh garis khatulistiwa. Dengan mempunyai iklim panas atau tropis tersebut (baca: […]

Categories
Bencana Alam

Gunung Meletus: Pengertian, Penyebab, Tanda- tanda, dan Dampak

Gunung merupakan salah satu sumber daya alam (baca: sumber daya alam yang dapat diperbaharui dan tidak) yang ada di dunia. Gunung adalah salah satu tonjolan yang ada di permukaan bumi. Di dalam tonjolan gunung terdapat saluran lurus berbentuk vertikal semacam pipa alami. Pipa ini menghubungkan antara perut bumi dengan permukaan Bumi atau kerak bumi. Perut […]

Categories
Bencana Alam

Bencana Tsunami – Pengertian, Penyebab, Dampak, dan Tanda-tanda

Siapa yang tidak pernah mendengar kata Tsunami? Tsunami merupakan salah satu macam bencana alam yang terjadi di Bumi. Dulu, tsunami terdengar asing di telinga masyarakat Indonesia sebelum bencana dahsyat terjadi di ujung barat Indonesia, Aceh. Pada tanggal 24 Desember tahun 2004, Indonesia berduka cita. Bukan hanya Indonesia saja, namun seluruh dunia berduka cita atas terjadinya bencana […]

Categories
Bencana Alam

10 Jenis- jenis Gempa Bumi

Gempa Bumi merupakan salah satu bencana alam yang sangat sering terjadi di Indonesia. Maka dari itu, hampir semua masyarakat Indonesia mengetahui apa yang dimaksud dengan gempa bumi. Apabila dilihat dari terjadinya, gempa Bumi merupakan getaran yang berasal dari dalam Bumi dimana getaran itu dapat dirasakan hingga di permukaan Bumi (baca: bentuk permukaan bumi), bahkan bisa […]

Categories
Bencana Alam

Tanah Longsor: Penyebab, Jenis, Dampak, dan Penanggulangan

Bila kita mengamati kejadian di bumi pertiwi, maka kita akan mengetahui berapa banyak peristiwa alam, khususnya bencana alam yang menimpa Indonesia. Mulai dari banjir (baca: jenis banjir), tanah longsor, gempa bumi (baca: macam- macam gempa bumi), gunung meletus (baca: penyebab gunung meletus), dan lainnya, Indonesia sangat berpotensi mengalami itu semua. Dan dari beberapa jenis bencana alam […]

Categories
Bencana Alam

11 Pencegahan Banjir dan Penjelasannya

Banjir (baca: jenis banjir) merupakan salah satu bencana alam di Indonesia. Ketika kita menjumpai musim penghujan maka kita akan mengetahui berita bagaimana banjir seperti telah menguasai Indonesia di beberapa wilayahnya. Ya, banjir merupakan salah satu jenis bencana alam langganan. Dikatakan langganan karena banjir ini akan datar setiap tahunnya, meskipun dari tingkat keparahannya dan juga wilayah […]