Pernahkah kita memperhatikan tanah yang menjadi pijakan kaki kita di planet BumiĀ ini? Tanah yang melapisi ekosistem daratan di Bumi memiliki lapisan- lapisan tanah. Bukti ini akan kita dapatkan apabila kita menggali tanah yang ada di sekitar kita tersebut. Terkadang rupa tanah yang kita gali akan berbeda antara yang paling atas hingga beberapa centimeter di bawahnya. […]
Tag: tanah podsol
7 Ciri- ciri Tanah Ekspansif
Tanah ekspansif merupakan salah satu jenis tanah yang ada di Bumi berdasarkan perubahan strukturnya. Yang dimaksud tanah ekspansif adalah tanah yang bisa mengalami perubahan volume akibat perubahan kadar air dalam tanah (baca: tanah liat, tanah grumusol, tanah andosol, tanah organosol). Ciri- ciri Tanah Ekspansif Tanah yang ada di Bumi tidak selalu mempunyai keadaan yang sama […]
Begitu banya hal- hal yang telah diciptakan Tuhan di dunia ini. Salah satu ciptaan Tuhan adalah bentuk tata surya. Tata surya berisi planet (baca: ciri planet di tata surya), bintang, asteroid (baca: ciri-ciri asteroid) dan lain sebagainya, dan hal ini merupakan salah satu bentuk dari kuasa Tuhan. Salah satu dari anggota tata surya yang paling […]
Kita semua pasti sudah mengetahui bahwa di negara kita, Indonesia ini banyak sekali terdapat berbagai jenis tanah. Dengan kata lain, tanah yang berada di negara Indonesia ini tidak hanya satu macam saja, namun bisa jadi bermacam- macam tanah. Berbagai macam jenis jenis tanah yang ada di Indonesia misalnya tanah kapur, tanah humus, tanah liat, tanah […]