Berkeliling dunia menjelajahi tempat- tempat yang baru memang sesuatu hal yang sangat mengasyikkan. Siapa yang tidak menyukai jalan- jalan atau travelling untuk keliling benua di dunia? Hampir semua orang menyukai jalan- jalan. Namun, setiap orang mempunyai tempat favoritnya sendiri untuk jalan- jalan dan setiap orang mempunyai cara tervaforit atau mempunyai gaya jalan- jalannya masing- masing. […]
Tag: petunjuk
Jenis jenis Peta dan Fungsinya
Pada awal abad ke-2 (87M -150M), Claudius Ptolomaeus mengemukakan mengenaipentingnya peta. Kumpulan dari peta-peta karya Claudius Ptolomaeus dibukukan dan diberinama “Atlas Ptolomaeus”. Ilmu yang membahas mengenai peta adalah kartografi. Sedangkanorang ahli membuat peta disebut kartografer. Untuk menggambarkan kenampakan-kenampakan permukaan bumi pada peta,seorang pembuat peta harus menguasai bidang ilmu. Erwin Raisz menyatakan bahwa seorang kartografer harus […]
Informasi merupakan hal yang sangat penting pada era modern ini. informasi yang dibutuhkan bukan hanya sekedar informasi politik, ekonomi, dan lainnya namun juga bisa menunjuk pada informasi suatu tempat dan lokasi. Untuk memudahkan dalam mencari informasi suatu tempat, anda bisa menggunakan berbagai cara dan alat salah satunya adalah dengan menggunakan atlas. Atlas merupakan sekumpulan peta […]