Iklim merupakan keadaan rata- rata suhu muka bumi yang berlangsung pada waktu lama dan meliputi wilayah yang sangat luas. Wilayah yang sangat luas ini biasanya meliputi suatu negara atau bahkan regional dari suatu benua di dunia. Seperti iklim di Indonesia yang sama dengan iklim di Malaysia dan juga beberapa negara tetangga lainnya. Iklim ini merupakan […]
