Categories
Samudera

Palung Laut : Pengertian, Ciri-ciri dan Jenisnya

Jagat raya terdiri atas berbagai benda yang berbeda- beda dan masing- masing mempunyai keistimewaan masing- masing. Kita bisa menyebutkan beberapa benda yang ada di alam raya ini yang mana bisa dikatakan sebagai penyusun dan penyebab adanya alam raya. Diantara benda- benda tersebut kita mengetahui adanya bintang, planet (baca: planet di tata surya), satelit, asteroid (baca: […]

Categories
Samudera

Samudera Atlantik : Pengertian, Letak, dan Karakteristik

Makhluk sosial, mungkin itulah kata yang sangat cocok untuk menggambarkan manusia. Makhluk sosial berarti manusia merupakan makhluk hidup yang tidak bisa bertahan tanpa adanya manusia lain. Manusia harus bergantung kepada pihak lain ketika dia sendiri tudak mampu untuk memenuhi kebutuhan hidupnya atau ketika menghadapi keadaan yang kurang menguntungkan. Bahkan tidak hanya sesama manusia saja, namun […]

Categories
Samudera

Samudera Pasifik : Pengertian, Letak dan Karakteristik

Kerak Bumi adalah lapisan pertama yang ada di Bumi (baca: struktur lapisan Bumi). Manusia, binatang dan tumbuh- tumbuhan menjalani kehidupan di kerak Bumi. Lapisan pertama (kerak Bumi) terdiri atas dua jenis, yakni daratan (baca: ekosistem darat) dan perairan. Adapun porsi keduanya berbeda. Meski sebagian besar makhluk hidup tinggal di daratan, namun ternyata porsi perairan lebih […]

Categories
Biogeografi

Sumber Daya Alam Terestrial dan Akuatik

Indonesia memiliki banyak pulau dan wilayah perairan yang cukup luas, menjadikan Indonesia memiliki sumber daya alam yang banyak. Adapun pembagian sumber daya alam berdasarkan alokasinya adalah sumber daya alam terestrial dan sumber daya alam akuatik. Pada pembahasan kali ini kita akan membahas lebih lanjut tentang sumber daya alam terestrial. Sumber daya alam terestrial adalah sumber […]