Categories
Ilmu Sosial

Negara Panama: Karakteristik, Penduduk, dan Fakta Menariknya

Negara Panama yang mempunyai nama resmi Republik Panama adalah sebuah negara yang berada di bagian tenggara Amerika Tengah. Negara ini sangat terkenal akan keberadaan Terusan Panama yang memberikan kontribusi besar terhadap jalur perdagangan, penghubung antara Samudera Atlantik dan Samudera Pasifik. Menurut sejarah, negara Panama menjadi bagian dari koloni Spanyol yang ada di Amerika sampai dengan […]