Categories
Ilmu Sosial

5 Sumber Daya Alam Kamboja

Negara Kamboja merupakan salah satu negara di Asia Tenggara dan masuk sebagai anggota ASEAN. Negara yang berbatasan langsung dengan negara Vietnam, Thailand, dan Laos ternyata memiliki sumber daya alam yang berlimpah. Kamboja terdapat dataran tinggi dan bergelombang di bagian timurnya, dataran rendah yang berakhir oleh bukit-bukit terpencil (Phnoms) dan Sungai Mekong di bagian tengah, serta […]

Categories
Ilmu Sosial

Negara Kamboja: Karakteristik – Ekonomi Dan Kekayaan Alamnya

Negara Kamboja adalah salah satu negara yang berada di benua Asia tepatnya pada kawasan Asia Tenggara dan satu – satunya di dunia memiliki bendera dengan gambar sebuah gedung yakni Angkor Wat. Nama Kamboja atau Cambodia berasal dari bahasa Perancis yakni Cambodge, yang kemudian berubah menggunakan bahasa Khamer menjadi Kâmpuchea yang artinya Kelahiran Kambu. Mendengar kata […]

Categories
Ilmu Sosial

Karakteristik Dan Kondisi Perekonomian Negara Kamboja

Seiring berjalannya waktu, setiap negara yang ada di seluruh dunia berusaha meningkatkan kesejahteraan masyarakatnya dengan cara melakukan pembangunan di segala bidang. Tentunya hal tersebut tidaklah mudah, terutama bagi negara berkembang. Saat ini masih banyak ditemukan negara yang tergolong sebagai negara berkembang, termasuk di kawasan Asia. Seperti yang kita ketahui jika kawasan Asia masih terbagi menjadi […]