Categories
Bencana Alam

Erosi Air Laut : Pengertian, Penyebab, dan Pencegahannya

Erosi merupakan salah satu kejadian alam yang bersifat merugikan. Ada beberapa benda yang dapat terkena erosi, seperti tanah (baca: erosi tanah), batuan (baca: jenis batuan), maupun besi. Erosi yang mengenai tanah ataupun batuan ini dibedakan atas beberapa macam. Jenis jenis erosi Macam- macam erosi ini berasal dari  hal- hal yang menyebabkan erosi itu terjadi. Adapun […]

Categories
Hidrologi

Pengikisan oleh Air : Pengertian, Proses, dan Tingkatannya

Tanah merupakan salah satu elemen yang sangat penting yang dimiliki Bumi (baca: lapisan Bumi). Di Planet (baca: planet di tata surya) Bumi sendiri, tanah (baca: jenis tanah) memegang unsur yang penting dan kegunaannya pun sangat banyak. Kita pasti juga telah mengetahui sendiri bagaimana tanah ini sangat berguna bagi manusia, binatang maupun tumbuhan sebagai jenis makhluk […]

Categories
Bencana Alam

Macam- macam Erosi Berdasarkan Penyebabnya

Pada kesempatan kali ini kita akan membahas lebih lanjut mengenai erosi. Awal perbincangan kita mengenai erosi (baca: erosi tanah) akan kita mulai dengan memahami pengertian dari erosi itu sendiri. Kita pasti sudah sangat mengeal atau familiar dengan kata- kata erosi. Bahkan sebelum membaca artikel ini pun pasti kita sudah sangat sering mendengarnya. Ya, erosi ini […]

Categories
Geologi

Proses Terjadinya Erosi Tanah Oleh Air Hujan

Erosi adalah peristiwa pengikisan padatan seperti sedimen, tanah, batuan dan lain sebagainya yang terjadi karena transportasi angin, air, es, hujan pada tanah atau material lain di bawah pengaruh gravitasi ataupun aktivitas makhluk hidup. Peristiwa erosi ini juga dapat terjadi apabila terjadi bencana alam seperti gempa bumi. Pada umumnya erosi adalah proses alami yang mudah dikenali dengan […]

Categories
Tanah

Pengikisan Tanah oleh Angin – Proses dan Cara Mengatasinya

Manusia, binatang dan tumbuh- tumbuhan merupakan jenis makhluk hidup inti yang hidup di Bumi. Salah satu komponen yang dipunyai Bumi sehingga makhluk hidup dapat hidup diatasnya adalah tanah (jenis-jenis tanah). Tidak dipungkiri bahwasannya tanah ini mempunyai peranan yang sangat vital bagi makhluk hidup. Selain sebagai komponen utama penyusun sebuah daratan, tanah ini juga mengandung berbagai […]

Categories
Tanah

Erosi Tanah – Proses – Jenis – dan Dampak

Pernahkah anda mendengar mengenai erosi tanah ? mungkin anda sudah tidak asing lagi jika mendengar kata erosi. Erosi merupakan suatu fenomena alam, dimana terjadi pengikisan di bagian permukaan tanah bagian atas oleh pergerakan air ataupun angin. Peristiwa tersebut bisa disebabkan oleh berbagai hal seperti karena faktor alam maupun karena ulah atau aktivitas yang dilakukan manusia, […]