Categories
Geologi

6 Dampak Positif dan Negatif Tektonisme dalam Kehidupan Sehari-hari

Pengertian Tektonisme merupakan salah satu dari jenis tenaga endogen. Tenaga endogen sendiri merupakan tenaga yang berasal dari dalam bumi yang terjadi akibat adanya suhu panas pada inti bumi. Tektonisme merupakan tenaga- tenaga yang dihasilkan dari lempeng- lempeng bumi. Tektonisme juga terjadi akibat adanya gerakan di dalam bumi. Gerakan ini menghasilkan tekanan yang sifatnya menarik, mendorong, […]

Categories
Geomorfologi

9 Pengaruh Tektonisme Terhadap Kehidupan di Muka Bumi

Tektonisme merupakan bagian dari tenaga endogen yakni tenaga pembentuk muka bumi. Tektonisme dapat terjadi karena adanya gerak tektonik, yaitu semua gerak naik dan turun yang mengakibatkan perubahan bentuk kulit bumi. Gerak tektonik sendiri terdiri dari 2 jenis yakni gerak epirogenetik dan gerak orogenetik. Gerak epirogenetik Gerak epirogenetik merupakan gerak yang yang relatif lambat dan meliputi […]