Hutan merupakan salah satu ekosistem bagi sebagian besar makhluk hidup. Tidak hanya sebagai habitat atau tempat tinggal bagi hewan – hewan di dalamnya. Namun juga sebagai sumber daya alam yang memiliki peran penting bagi keberlangsungan hidup makhluk hidup. Hutan juga dianggap sebagai penghasil oksigen terbesar di muka bumi ini. Lalu, apakah hutan itu? Hutan adalah suatu […]
Author: Ika Lestari

Kita tahu jika bumi yang kita tempati saat ini berputar. Tetapi, apakah kita bisa merasakan perputaran bumi tersebut? Lalu mengapa kita tidak merasa pusing? Indonesia kebetulan terletak di garis khatulistiwa, hal ini menyebabkan bumi berputar dengan kecepatan 1.000 mil per jam di sekitar porosnya dan mengelilingi matahari dengan kecepatan 67.000 mil per jam. Dengan kecepatan […]

Kita tahu bahwa bentuk permukaan bumi tidaklah datar. Ada berbagai macam bentuk dengan ukuran yang berbeda – beda di setiap tempat. Begitu pula dengan pegunungan dan gunung. Terdapat banyak jenis dan model gunung yang telah diklasifikasikan oleh para ahli. Berbicara mengenai gunung tidak akan jauh dari istilah kaldera. Kaldera merupakan hasil dari peristiwa alam dan […]

Pembentukan sistem tata surya masih menjadi misteri. Beberapa ahli astronom serta ilmuan melakukan berbagai macam penelitian terkait dengan proses pembentukan tata surya. Salah satu teori yang menjelaskan mengenai asal usul tata surya yaitu Teori Pasang Surut. Nah, untuk mengetahui lebih lanjut mengenai teori pasang surut ini, berikut penjelasannya. Sejarah Teori Pasang Surut Awal mula teori […]
Dalam pencarian mengenai asal usul sistem tata surya masih terus mengalami perdebatan. Mencari sebuah teori yang masuk akal berdasarkan bukti beberapa parameter pendukung tidaklah mudah hingga tahun 1960. Ada berbagai macam teori mengenai pembentukan tata surya. Salah satu teori pembentukan tata surya dikemukakan oleh Sir William MacCrea pada tahun 1960. Secara umum, protoplanet (awan debu) […]
7 Faktor Penyebab Bumi Semakin Panas
Apakah kalian merasakan jika suhu akhir-akhir ini semakin meningkat? Mungkin beberapa di antara kalian juga pernah mendengar istilah pemanasan global atau global warming. Sudah sejak lama jika banyak pihak yang mendukung untuk melakukan gerakan Go Green untuk mengurangi pemanasan global ini. Pemanasan global tidak hanya terjadi di Indonesia saja. Seluruh bagian di muka bumi pun […]
Rasa keingintahuan yang dimiliki oleh manusia cukup tinggi. Tidak terkecuali para peneliti. Haus akan informasi, membuat sebagian besar peneliti melakukan penelitian untuk menguak terjadinya asal usul suatu benda. Tak terkecuali alam semesta dan isinya. Mereka berlomba-lomba untuk mengetahui apa dan bagaimana proses terbentuknya alam semesta yang sudah ada sejak beberapa milyar tahun yang lalu. Mereka […]

Sejarah mencatat ada berbagai macam teori mengenai asal usul sistem tata surya dan alam semesta. Masing-masing teori memiliki kelebihan dan kelemahan dari segi informasi. Namun, para ahli astronom menyatakan bahwa teori Big Bang adalah teori yang paling terkenal dan paling masuk akal untuk diterima mengenai pembentukan tata surya. Tentunya sudah melalu proses penelitian dengan bukti-bukti […]

Bentuk permukaan bumi yang menjadi tempat kita tinggal saat ini terbagi menjadi dua bagian, yaitu daratan dan perairan. Sebagai makhluk hidup, manusia melakukan sebagian besar aktivitas di daratan. Jika kamu berpikir bahwa daratan yang ditempati saat ini berbentuk datar, kamu salah besar. Sebab, ada berbagai macam bentuk permukaan seperti dataran rendah, dataran tinggi, gunung, pegunungan […]
Australia merupakan negara sekaligus benua yang hanya ada satu di dunia. Memiliki luas wilayah 7,69 juta km2 yang membentang sejauh 3.700 km dari utara ke selatan dan 4.000 km dari barat ke timur. Karena lokasinya yang dikelilingi oleh lautan, terkadang benua Australia disebut juga dengan benua “pulau”. Diapit oleh tiga samudra, membuat Australia memiliki luas […]