Categories
Ilmu Bumi

Pembagian Waktu di Indonesia dan Penjelasannya

Indonesia merupakan salah satu negara yang wilayahnya berada di garis khatulistiwa (ekuator). Wilayah Indonesia jika diamati pada globe berada pada planet bumi bagian timur. Bumi bagian timur merupakan wilayah yang sangat sering terkena paparan sinar matahari secara langsung, sehingga wilayah tersebut cenderung memiliki iklim tropis, termasuk wilayah Indonesia. Wilayah Indonesia mempunyai letak astronomis yang dibagi […]