Categories
Biogeografi

Sumber Daya Alam Biotik beserta Contohnya

Sumber daya alam atau yang sering disingkat SDA adalah kumpulan beberapa komponen yang terdapat di bumi, dimana keberadaannya banyak dimanfaatkan oleh manusia untuk memenuhi kebutuhan dan mempertahankan kelangsungan hidup (baca juga : Cara Melestarikan Sumber Daya Alam di Bumi). Sumber daya alam bisa dikelompokkan menjadi beberapa macam berdasarkan pada variabel yang berbeda. Sumber daya alam […]