Bagaimana cara menetralkan pH tanah secara alami? Bagaimana cara menetralkan pH tanah secara alami? Mungkin ini merupakan pertanyaan yang ada di benak Anda sekarang. pH tanah merupakan sebuah faktor penting yang harus diperhatikan jika Anda mempunyai hobi bercocok tanam. pH tanah adalah tingkat keasaman dan kebasaan dari sebuah tanah yang diukur dengan menggunakan skala angka […]
Tag: menetralkan tanah
Tanah menjadi faktor yang penting bagi tanaman. Tanah yang baik atau tanah subur setidaknya memiliki kandungan mineral sebanyak 40% – 50%, bahan organik 5%, air 20% – 30%, udara 20% – 30% dan sisanya berupa bakteri dan mikroorganisme. Jika sudah memenuhi kriteria tersebut, dapat dipastikan tanaman akan dapat berkembang dan tumbuh dengan baik. Sebab tanah […]