Apa itu ZEE? beberapa masyarakat mungkin masih banyak yang awam tentang maksud dari batas ZEE. ZEE merupakan kependekan dari Zona Eksklusif Ekonomi. Pada artikel ini kita akan membahs manfaat dari adanya batas ZEE tersebut, akan tetapi sebelum mengetahui manfaatnya kita harus lebih mengerti dahulu apa yang dimaksud dengan Zona Eksklusif Ekonomi (ZEE).
Pengertian Zona Eksklusif Ekonomi (ZEE)
ZEE adalah suatu wilayah atau zona dalam sebuah negara yang memiliki luas 200 mil laut yang di tarik dari garis dasar pantai. Pada Zona ini negara pantai memiliki hak penuh untuk mengembangkan dan mengeksploitasi kekayaan alam wilayah tersebut, serta memberlakukan hukum tertentu terhadap pembangunan dan pembuatan pulau buatan. Melakukan penelitian ilmiah kelautan dan melindungi serta melestarikan lingkungan laut yang berada pada zona tersebut.
Negara Indonesia mengeluarkan kebijakan dan aturan-aturan mengenai batas ZEE pada 1 Maret 1980, sepanjang 200 mil yang di ukur dari garis pangkal wilayah laut negara Indonesia. Pengukuran batas ZEE seluas 200 mil itu di ukur saat pasang surut. Ternyata sebelum dikeluarkan kebijakan mengenai ZEE, Indonesia pernah mengumumkan sebuah deklarasi berkonsep wawasan nusantara. Dimana isi deklarasi tersebut menyebutkan bahwa wilayah laut Indonesia 12 mil dari garis panggal pantai hingga titik terluar Indonesia. Batas ZEE tersebut memiliki manfaat bagi negara pantai, Indonesia salah satunya adalah negara pantai dan batas ini memberika manfaat yang besar bagi negara kita.
Manfaat dari adanya batas ZEE :
Manfaat tersebut hanya beberapa dari banyak manfaat lainnya jika ada batas ZEE bagi sebuah wilayah. Sebagai contoh pada negara kita, belakangan ini banyak sekali terdengar pemberitaan tentang kapal-kapal asing dari negara lain berlayar tanpa izin di wilayah perairan negara kita. Kapal asing tersebut datang untuk mengambil hasil kekayaan laut Indonesia tanpa izin dari negara kita, mereka melakukan hal tersebut secara ilegal. Oleh sebab itu, pemerintah berhak penuh untuk menggunakan kebijakan-kebijakan hukum yang mengatur tentang hal tersebut.
Baca juga : Pengaruh Letak Astronomis dan Geografis Indonesia Terhadap Kondisi Iklim
Siapa sangka ternyata negara Indonesia memiliki sejarah tentang letusan gunung berapi cukup banyak. Diketahui jika…
Hampir sebagian besar gunung berapi yang ada di dunia pernah mengalami erupsi atau letusan. Setiap…
Negara Indonesia merupakan negara iklim tropis dan hanya memiliki dua musim saja, yakni musim kemarau…
Gunung merupakan sebuah daerah yang sangat menonjol dibandingkan dengan sekitarnya dan dapat mencapai tinggi lebih…
Gunung memiliki keindahan dan pesonanya tersendiri terutama bagi para pecinta alam. Namun siapa sangka dibalik…
Nusa Tenggara Timur merupakan sebuah provinsi di negara Indonesia yang memiliki keindahan alam yang sangat…